Setting Database MySQL di Plesk

Cara create database, user database, serta upload database mysql via Plesk , dan contoh script koneksi database mysql-php.

1. Login Plesk control panel
2. Klik menu Databases


3. Klik menu Add New Database


4. Isikan nama database yang di inginkan pada Database name, misalnya dbpabrik. Pada Type pilih Mysql (klik tanda panah)


5. Selanjutnya add user untuk database tersebut. Klik Add New Database User, isikan Database username serta password-nya, misalnya database username = usrpabrik, password = 123456, klik OK maka akan muncul database yang baru dibuat tadi.


6. Klik database yang baru di buat (dbpabrik), klik DB WebAdmin maka akan muncul tampilan phpMyAdmin.


7. Klik database yang baru dibuat (dbpabrik) pada phpMyAdmin


8. Klik tab SQL


9. Klik browse untuk mencari file database yang akan di import, selanjutnya klik tombol Go , maka akan muncul tabel-tabel / isi database yang di import tadi.

—————————————————————————————-

:: Contoh script koneksi database mysql-php

$server=”localhost”;
$namauser=”usrpabrik”;
$password=”123456″;
$database=”dbpabrik”;
$koneksi=mysql_connect($server,$namauser,$password) or die(”koneksi gagal”);
$data=mysql_select_db($database,$koneksi) or die(”database tidak ada”);
?>

Category:  
You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response.
0 Responses